TRIBUNNEWS.COM - Dunia maya sedang ramai dengan foto tua yang tersebar dari berbagai pemakai media sosial.
Jika umumnya orang akan malu dengan keriput dan penuaan pada wajah, sebuah tantangan justru menuntun seseorang menunjukkan wajah tuanya.
Tantangan ini disebut #AgeChallenge.
Pengguna media sosial yang ingin mengikuti tantangan ini cukup mengunduh aplikasi Faceapp untuk mengubah wajah mereka.
Tak hanya warganet, para selebriti papan atas Tanah Air pun tak mau ketinggalan dengan tren ini.
Berikut beberapa artis Tanah Air yang mengikuti #AgeChallenge.
1. Adipati Dolken