TRIBUNNEWS.COM - Adik bungsu Ryana Dea, Fahreza Iqbal telah melepas masa lajangnya.
Fahreza Iqbal sendiri rupanya cukup populer di media sosial.
Adik kandung Ryana Dea itu memiliki followers sebanyak 20 ribu lebih pengikut.
Sebelum sang adik menikah, Ryana Dea kerap mendapat komentar dari netizen yang didominasi perempuan agar dijodohkan dengan Iqbal.
Namun Iqbal sudah memiliki pujaan hati bernama Cita, dan kini sudah resmi menjadi sepasang suami istri.
Ryana Dea, lewat Instagramnya meminta netizen agar berhenti menerornya.
Baca: Intip Potret Romantis Arya Bakrie saat Melamar Sang Kekasih Vannya Istarinda di Banda Neira Maluku
Baca: 4 Tahun Lalu Viral usai Bantu Polisi Tangkap Pencuri, Jang Dong-yoon Kini Jadi Aktor Terkenal Korea
Baca: Pulang ke Indonesia usai Lulus dari Universitas di London, Teuku Rassya Kini Ungkap Wanita Idamannya
"Happy wedding Om Bal @fahreza_iqbal dan Onti cita @hellocita_
Semoga menjadi keluarga SaMaWa
OmBal fix sold out ya gaes..
soorrryy.. aku jangan diteror lg :D," tulis Ryana Dea di keterangan fotonya beberapa waktu lalu.