TRIBUNNEWS.COM -- Citra Kirana membongkar habis soal Rezky Aditya di hadapan sang sahabat, Samuel Zylgwyn.
Bahkan, Rezky Aditya rupanya kerap membicarakan hal ini di belakang Ciki sebelum mereka pacaran dan Menikah.
Diakui Citra Kirana, dirinya baru mengetahui hal tersebut setelah ia Menikah dengan Rezky Aditya.
Sontak hal tersebut membut Citra Kirana kaget tak menyangka dengan aksi Rezky Aditya.
Mendengar penuturan Citra Kirana, Samuel Zylgwyn pun ikut terkejut.
Ia tak menyangka bahwa Rezky Aditya berani melakukan hal tersebut di belakang Citra Kirana.
Pengungkapan Citra Kirana soal Rezky Aditya ini terlihat di laman Youtube Samuel Franda Vlog, Jumat (6/3/2020).
Samuel Zylgwyn terlebih dulu membahas perihal DM Instagram Rezky Aditya kepada Citra Kirana sepulang umrah.
Karena hal tersebut merupakan awal pendekatan Rezky Aditya pada Citra Kirana sebelum akhirnya pacaran dan Menikah
"DM itu datang setelah kamu minta pada Gusti Allah, pengen jodoh ya? Waktu itu rasanya 'wah, doaku dijawab nih' bener gak tuh?" tanya Samuel Zylgwyn.