TRIBUNNEWS.COM - Reaksi Ayu Dewi mendengar berita mantan tunangannya, Zumi Zola.
Ayu Dewi tampaknya tak ingin berkomentar banyak mengenai kasus mantan tunangannya.
Apa katanya?
Zumi Zola diceraikan Sherrin Tharia saat masih dipenjara hingga dibilang karma oleh netizen, reaksi Ayu Dewi viral.
Terkait perceraian Zumi Zola, nama Au Dewi jadi ikut disebut-sebut.
Sebelumnya, istri Zumi Zola, Sherrin Tharia mengajukan gugatan cerai pada Zumi Zola pada 26 Maret 2020.
• Beredar Video Lama Ayu Dewi Bersyukur Tak Jadi Nikah dengan Zumi Zola, Udah Nggak Merasakan Apapun
• Video Ayu Dewi Bersyukur Gagal Dinikahi Zumi Zola: Alhamdulillah Saya Dikasih Tahu Semuanya Sekarang
Perkara tersebut telah terdaftar pada nomor 1244/Pdt.G/ 2020/PA_JS di Pengadilan Agama Jakarta Selatan.
Kabar tersebut mengejutkan netizen.
Banyak yang berkomentar jika hal ini adalah karma atas perbuatannya dengan Ayu Dewi.
Seperti yang diketahui, Zumi Zola pernah bertunangan dengan Ayu Dewi di tahun 2011.