TRIBUNNEWS.COM - Sejak pertengahan Juni 2020 lalu, Tika Bravani kembali syuting Tukang Ojek Pengkolan.
Sinetron komedi TOP sempat beberapa bulan tak menampilkan pemeran utamanya seperti Ojak, Tisna dan Si Pur.
Kala itu, TOP diganti dengan episode spesial Abi Umi yang lokasi syutingnya berada di dalam studio.
Kini syuting TOP sudah kembali ke perkampungan namun sesuai dengan protokol kesehatan yang berlaku.
Kembalinya Denok ke Kampung Rawa Bebek pun kemudian memunculkan Boy Abdullah, yang berperan sebagai anak pertama Denok dan Ojak.
Baca: Pernikahan Diundur, Nikita Willy Rutin Gelar Pengajian Bareng Calon Suami, Penampilannya Dikomentari
Baca: Masih Ingat Ameesha Patel Kaho Naa Pyaar Hai? Kariernya Sempat Berantakan Gara-gara Ulahnya
Baca: Pengusaha Sukses Fitri Salhuteru Sahabat Nikita Mirzani: Gunakan Hati Nurani untuk Para Tenaga Kerja
Baca: Aktris Eva Anindita Pemeran Laras Umumkan Pamit dari Sinetron Samudra Cinta, Ungkap Penyebabnya
Sejak awal, Tika Bravani telah mengatakan pemeran Boy Abdullah anak Denok dan Ojak tidak diperankan oleh Kalam anak kandung Tika Bravani.
Namun bayi tersebut usianya hampir sama dengan Kalam.
"Assallamuallaikum,
mulai new normal..
ini yang jadi Boy..