TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini link download MP3 lagu Zona Nyaman yang dipopulerkan grup musik indie Fourtwnty.
Lagu ini termasuk dalam mini album kedua Fourtwnty yang bertajuk Jangan Minta Nambah, dirilis pada bulan April 2017.
Lagu Zona Nyaman juga menjadi Original Soundtrack film “Filosofi Kopi 2: Ben & Jody” pada tahun 2017.
Grup musik bentukan Roby Satria (Geisha) ini beranggotakan Ari Lesmana, Nuwi dan Roots.
Download MP3 Lagu Zona Nyaman - Fourtwnty >>>KLIK
Tentang Spotify
Spotify merupakan layanan streaming musik digital, podcast, dan video yang memberimu akses jutaan lagu dan konten lain dari artis di seluruh dunia.
Download musik di Spotify
Apabila berlangganan Premium, kamu bisa download lagu, album, playlist, dan podcast favoritmu.
Sehingga kamu dapat mendengarkannya tanpa koneksi internet.
Kemudian, kamu bisa download sampai 10.000 lagu di setiap perangkat sampai maksimum 5 perangkat berbeda.
Catatan: Kalau kamu memakai layanan gratis, kamu bisa download podcast pada HP dan tablet.
Catatan: Koneksi internet hanya diperlukan di awal untuk download.
Kamu perlu beralih online setidaknya sekali setiap 30 hari untuk mempertahankan musik dan podcast yang sudah diunduh.
Baca juga: Chord Gitar Lagu Intuisi - Yura Yunita, Kunci dari B: Intuisiku Slalu Mengarah Kepadamu
Baca juga: Chord Gitar Kangen - Dewa 19 dari Kunci Gitar C: Semua Kata Rindumu Semakin Membuatku Tak Berdaya
Cara download:
- PC
1. Buka playlist yang mau kamu download.
2. Aktifkan Download.
Ketika ada simbol panah hijau menunjukkan download berhasil.
Catatan: Album atau podcast tidak bisa download di app komputer.
- HP
1. Buka playlist, album, atau podcast yang mau kamu download.
2. Ketuk gambar anak panah ke bawah untuk download.
Pada Android, ketuk Download pada tombol untuk download album atau playlist.
Panah hijau menunjukkan, download berhasil.
Berikut chord gitar dan lirik lagu Zona Nyaman - Fourtwnty:
[Intro]
E* A* E* A* (x2)
[Verse]
E* A* E*
Pagi ke pagi ku terjebak di dalam ambisi
E* A* F#*
Seperti orang orang berdasi yang gila materi
A* G* E* C#
Rasa bosan membukakan jalan mencari peran
A* B7 E E7
Keluarlah dari zona nyaman
[Chorus]
A7 B7 E C#
Sembilu yang dulu biarlah berlalu
A7 B7 E E7
Bekerja bersama hati, kita ini insan bukan seekor sapi
A7 B7 E C#
Sembilu yang dulu biarlah membiru
A7 B7 E*
Berkarya bersama hati
[Verse]
E* A* E*
Waktu ke waktu perlahan ku rakit egoku
E* A* F#*
Merangkul orang orang yang mulai sejiwa denganku
A* G* E* C#
Ke BM an membukakan jalan mencari teman
A* B7 E E7
Bergeraklah dari zona nyaman
[Chorus]
A7M B7 E C#
Sembilu yang dulu biarlah berlalu
A7M B7
Bekerja bersama hati
E E7
kita ini insan bukan seekor sapi
A7M B7 E C#
Sembilu yang dulu biarlah membiru
A7M B7 E
Berkarya bersama hati
[Bridge]
C#m B G#m
Diam dan mati, milik dia yang tak bisa berdiri, berdiri
C#m B G#m
Diam dan mati, milik dia yang tak bisa berdiri,
G#m
berdiri di kakinya sendiri
[Final Chorus]
A7M B7 E C#
Sembilu yang dulu biarlah berlalu
A7M B7 E E7
Bekerja bersama hati, kita ini insan bukan seekor sapi
A7M B7 E C#
Sembilu yang dulu biarlah membiru
A7M B7 E C#
Sembilu yang dulu biarlah membiru
A7M B7 E E7
Berkarya bersama hati, kita ini insan bukan seekor sapi
A7M B7 E C#
Tanamkan pesanku agar tak keliru
A7M B7
Bekerja bersama hati
[Outro]
E* A* E* A* E* A* E* G*
Baca juga: Chord Gitar Lagu Kenangan Terindah - Samsons, Kunci dari C: Bila yang Tertulis Untukku
Baca juga: Chord Gitar Lagu Yang Terlupakan - Iwan Fals, Mudah Dimainkan dari C: Rasa Sesal di Dasar Hati
(Tribunnews.com)