News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Sinopsis Layangan Putus Kamis 10 Februari 2022: Kinan Menanyakan Jack kepada Aris

Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Ayu Miftakhul Husna
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Berikut adalah sinopsis Layangan Putus episode 2 yang tayang malam ini, Kamis (10/2/2022) pukul 18.30 WIB.

TRIBUNNEWS.COM - Layangan Putus merupakan seri web Indonesia yang diproduksi oleh MD Entertainment.

RCTI menayangkan kembali serial Layangan Putus setiap Selasa hingga Jumat pukul 18.30 WIB.

Layangan Putus tayang di RCTI mulai kemarin, Rabu (9/2/2022).

Hari ini, (10/2/2022) RCTI menayangkan Layangan Putus episode 2.

Baca juga: PROFIL Reza Rahadian, Lawan Main Putri Marino di Serial Layangan Putus, Awali Karier sebagai Model

Layangan Putus menceritakan sebuah keluarga yang terdiri dari Aris (Reza Rahadian), Kinan (Putri Marino) dan putrinya, Raya (Graciella Abigail).

Pada episode 2 ini, Kinan mulai mencurigai Aris berselingkuh.

Awalnya Kinan mencurigai Miranda sebagai orang ketiga dalam keluarganya.

Miranda adalah rekan kerja Aris di kantor.

Terlebih saat Kinan menemukan anting di dalam jas Aris.

Miranda ternyata mempunyai anting yang sama.

Namun, Aris mengatakan, anting tersebut merupakan hadiah atas kehamilan Kinan yang kedua.

Di sisi lain, Miranda justru mulai mengetahui gelagat perselingkuhan Aris dengan wanita lain.

Pada episode ini juga ternyata Aris dan selingkuhannya yang disebut Jack sepakat untuk bertemu di tempat yang sudah mereka tentukan.

Ternyata Kinan juga akan pergi ke tempat tersebut karena ingin membeli anting untuk sahabatnya yang bernama Lola.

Kinan pun semakin curiga dan mulai menulis satu persatu sikap aneh Aris dalam buku hariannya.

Lantas, apakah Kinan dengan Jack akan bertemu?

Saksikan kisah selengkapnya di RCTI setiap Selasa-Jumat pukul 18.30 WIB

Link Nonton Streaming

LINK RCTI+ >>>

LINK Vision+ >>>

Pemeran Layangan Putus

- Reza Rahardian sebagai Aris

- Putri Marino sebagai Kinan

- Anya Geraldine sebagai Lydia Danira

- Graciella Abigail sebagai raya

- Ruth Marini sebagai Mbak Atun

- Lala Choo sebagai Lastri

- Raquele Katie sebagai Lola

- Michelle Wanda sebagai Dita

- Marthino Lio sebagai Andre

- Ivan Lie Kabul sebagai Dokter Wira

- Yorda Emily sebagai Farida

- Ricky Wattimena sebagai Alif

- Brian Andrew sebagai Dion

- Ferry Nasution sebagai Ayah Kinan

- Frederika Cull sebagai Miranda

- Reyhan Vandernnoort sebagai Brandon

- Nita Sofiani sebagai Merry

- Arif Brata sebagai Irfan

- Kamal Hafid sebagai Jodi

- Stevana Dinda Rizky sebagai Eros

Artikel Terkait Layangan Putus

(Tribunnews.com/Widya)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini