News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

HUT Kemerdekaan RI

Sering Ikuti Lomba, Bimbim Slank Ogah Ikut Panjat Pinang, Ini Alasannya

Editor: Anita K Wardhani
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Bimbim Slank ketika ditemui di kediamannya di Jalan Potlot, Duren Tiga, Jakarta Selatan, belum lama ini.

Laporan Wartawan Wartakotalive.com, Arie Puji Waluyo

TRIBUNNEWS.COM, , JAKARTA - Setiap memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia, biasanya masyarakat selalu menggelar perlombaan yang seru dan menyenangkan.

Perlombaan tersebut banyak dimaksudkan oleh orang-orang sebagai cermin bagaimana mereka berjuang untuk menang, sama seperti perjuangan pahlawan dalam memerdekakan Indonesia.

Baca juga: Sudah 77 Tahun Dirayakan, Bimbim Slank Nilai Indonesia Baru Benar-benar Merdeka Sekarang

Musisi Bimbim Slank mengaku dirinya sejak kecil sampai sekarang sering mengikuti perlombaan untuk meramaikan HUT Indonesia.

"Sering ikut lomba mah. Karena tetangga disini kan sering buat," kata Bimbim Slank ketika ditemui di kediamannya di Jalan Potlot, Duren Tiga, Jakarta Selatan, belum lama ini.

Bimbim menilai setiap tahunnya perlombaan yang digelar cukup banyak dan membuat suasana lingkungan rumahnya menjadi ramai.

"Gua sering ikut lomba makan kerupuk sama mindahin belut," ucapnya.

Baca juga: Mezzaluna DAzzuri Rilis Lagu Berbahasa Inggris, Putri Bimbim Slank Merasa Lebih Mudah Berekspresi

Namun, ada satu lomba yang tidak pernah diikuti oleh penabuh drum Slank itu ikuti selama ini, setiap merayakan HUT Indonesia.

"Gua engga pernah ikut lomba panjag pinang. Gak mau nyoba karena banyak olinya," ungkapnya.

Bimbim Slank pun memaknai HUT Indonesia ke-77 tahun dengan merasa Indonesia baru benar-benar memerdekakan rakyatnya.

"Ini baru mulai ya kita. Maksudnya the real merdeka ya sekarang," ujar Bimbim Slank.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini