News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Australia Terbuka

Greysia/Nitya Dibekuk Pasangan Tiongkok, Indonesia Gagal Juara Australia Terbuka

Penulis: Fahdi Fahlevi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pebulu tangkis ganda putri Indonesia Nitya Krishinda Maheswari dan Greysia Polii mengembalikan bola ke pebulu tangkis Malaysia Amelia Alicia Anscelly dan Soong Fie Cho pada Kejuaraan Dunia Total BWF World Championship 2015 di Istora Senayan, Jakarta, Jumat (14/8/2015). Nitya Krishinda Maheswari dan Greysia Polii berhasil lolos ke semifinal setelah menang dengan skor 21-11 dana 21-11. (TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN)

TRIBUNNEWS.COM - Pasangan ganda putri Indonesia Greysia Polii/Nitya Krishinda Maheswari gagal menjuarai ajang Australia Terbuka setelah kalah pada partai final.

Greysia/Nitya kalah dari pasangan Tiongkok, Bao Yixin/Chen Qingchen, dua game langsung 21-23, 17-21.

Pertarungan sengit sempat terjadi pada game pertama. Sempat terjadi rally antara kedua pasangan ini.

Greysia/Nitya sempat memimpin 20-18. Namun pasangan Tiongkok mampu mengembalikan keadaan dan menang pada game pertama dengan skor 21-23.

Pada game kedua, Greysia/Nitya tampil tidak sebaik pada game pertama. Mereka sempat tertinggal 10-15. Pasangan ini akhirnya kalah dengan skor 17-21.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini