News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

BWF World Championships 2019

Update Hasil BWF World Championships 2019: Gregoria Susul Fitriani Melaju ke Babak Kedua

Editor: Imam Saputro
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Tunggal putri Indonesia Gregoria Mariska Tunjung saat bertanding pada babak I Indonesia Open 2019, di Istora Senayan Jakarta, Selasa (16/7/2019). Gregoria berhasil lolos ke babak ke II setelah menang dua set langsung melawan tunggal putri Thailand Pornpawee Chochuwong dengan skor 21-10 dan 21-8. TRIBUNNEWS/HERUDIN

TRIBUNNEWS.COM - Berikut update hasil sementara wakil Indonesia di BWF World Championships atau Kejuaraan Bulutangkis Dunia 2019 babak 64 besar.

Turnamen ini akan digelar di St. Jakobshalle, Basel, Swiss pada 19-25 Agustus 2019.

Indonesia sendiri mengirimkan 16 wakil yang berjuang di ajang bergengsi ini.

Kemarin ada empat wakil Indonesia yang berhasil melaju ke babak 32 besar, sedangkan ada lima wakil yang bertanding hari ini, Selasa (20/8/2019).

Kemenangan kedua dipersembahkan oleh Gregoria Mariska Tunjung.

Melawan wakil Thailand, Busanan Ongbambungphan, Gregoria berhasil menguasai game pertama dengan skor  21-14.

Di menit 23, Gregoria berhasil memperlebarkan jarak dari wakil Thailand dengan skor sementara 11-6.

Gregoria tampil agresif di game kedua dan cepat mengakhiri perlawanan dengan skor 21-14, 21-10.

Di babak kedua, Gregoria akan melawan unggulan ketujuh asal Thailand, Ratchanok Intanon.

Halaman selanjutnya

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!

Berita Populer

Berita Terkini