News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Soccer Style

Kisah Pilu Pemain Baseball, Tiga Orang Tercintanya Dibunuh Saudara Sendiri

Editor: Bolasport.com
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Blake Bivens dan istrinya

TRIBUNNEWS.COM - Sebuah kisah pilu nan menyedihkan harus dialami oleh salah satu pemain baseball bernama Blake Bivens.

Blake Bivens kini diketahui bermain baseball untuk Montgomery Biscuit di Alabama.

Saat tengah sibuk dengan klubnya, Blake Bivens mendapatkan kabar buruk perihal keluaranya.

Sebuah tragedi menimpa istri, anak dan mertuanya yang tengah berada di rumah di sebuah daerah pedesean Virginia.

Dilansir dari The Sun, anak, istri dan mertua Bivens dikabarkan dibunuh di rumah tersebut.

Ketiga orang tercinta Bivens itu ditemukan meninggal dunia di rumah mereka.

Mirisnya, orang yang diketahui membunuh istri, anak dan mertua Bivens itu berasal dari keluarganya sendiri.

Tersangka pembunuhan tersebut adalah adik dari istri Bivens yang tak lain adalah adik ipar Bivens yang bernama Matthew Bernard.

BACA HALAMAN SELANJUTNYA >>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini