News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Indonesia Masters 2020

Marcus/Kevin Dapatkan Hadiah Sejumlah Ini dari Indonesia Masters 2020

Editor: Bolasport.com
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pasangan ganda putra Marcus Fernaldi Gideon dan Kevin Sanjaya Sukamuljo menunjukan medali emas yang diraihnya usai bertarung melawan pasangan Mohammad Ahsan dan Hendra Setiawan pada Final indonesia Masters 2020 di Istora Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (19/1/2020). Kevin dan Marcus berhasil menjadi Juara Indonesia Masters 2020 usai mengalahkan pasangan Ahsan dan Hendra dengan skor 21-15 dan 21-16. TRIBUNNEWS/JEPRIMA

TRIBUNNEWS.COM - Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo sukses meraih hadiah besar dari ajang Indonesia Masters 2020.

Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo sukses memastikan diri menjuarai Indonesia Masters 2020, Minggu (19/1/2020).

Kepastian hasil itu didapat setelah Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo menaklukan seniornya, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan.

Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo menang dengan skor 21-15, 21-16 pada babak final yang berlangsung di Istora Senayan, Jakarta.

Kemenangan ini pun membuat Marcus/Kevin mengukir hat-trick gelar juara Indonesia Masters 2020.

Ya, Marcus/Kevin tak hanya sekali ini saja menjadi juara Indonesia Masters 2020.

Pasangan ganda putra berjuluk Minions itu sebelumnya menjadi kampiun Indonesia Masters pada tahun 2018 dan 2019.

Selain itu, Marcus/Kevin juga semakin menunjukkan dominasi mereka atas The Daddies.

BACA HALAMAN SELANJUTNYA >>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini