Meski begitu, pembalap 41 tahun itu masih bisa memperbaiki peforma saat mengikuti MotoGP 2021.
Pasalnya dia sudah dipastikan bergabung dengan tim satelit Yamaha pada 2021.
Walau gabung tim satelit, Rossi akan menikmati fasilitas bak tim pabrikan seperti permasalahan motor keluaran terbaru.
Pada musim depan, Rossi akan berduet dengan muridnya, Franco Morbidelli di tim satelit Yamaha.
Baca Juga: Pembalap Moto2 Ini Diminati Aprilia Gantikan Andrea Iannone
Berikut pencapaian Rossi dalam klasemen ketika berkarier di MotoGP:
2002: 1
2003: 1
2004: 1
2005: 1
2006: 2
2007: 3
2008: 1
2009: 1
2010: 3
2011: 7
2012: 6
2013: 4
2014: 2
2015: 2
2016: 2
2017: 5
2018: 3
2019: 7
2020: 15