News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

MotoGP

Adik Valentino Rossi Nantikan Marquez Juara Dunia MotoGP 2025, Tuah Bagnaia Ditunggu

Penulis: Niken Thalia
Editor: Drajat Sugiri
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Adik Valentino Rossi Nantikan Marquez Juara Dunia MotoGP 2025, Tuah Bagnaia Ditunggu - Pembalap nomor #10 besutan Repsol Honda, Luca Marini ketika berada di paddock dalam seri balapan MotoGP San Marino 2024.

Bagi Marini, dua gelar juara dunia MotoGP bagnaia seolah tidak ada apa-apanya mengingat sang murid Rossi belum mengalahkan Marquez.

"Jika dia berhasil mengalahkan Marc, semua orang akhirnya akan mengakui bahwa dia adalah seorang juara sejati."

"Sebab, meskipun sudah meraih dua gelar, Pecco belum mendapatkan penghargaan yang sepantasnya," tandasnya.

Duet Marquez dan Bagnaia memang cukup dinantikan mengingat banyak yang menilai sebagai ulangan Yamaha dulu saat memiliki Jorge Lorenzo dan Rossi.

Dua pembalap besutan Ducati Lenovo tersebut baru akan mencoba GP25 lagi pada tes pramusim di Sepang, Malaysia, bulan Februari 2025 mendatang.

Diprediksi lewat tes tersebut baru akan diketahui soal peta kekuatan MotoGP 2025 nanti.

Termasuk bagaimana potensi Marquez untuk kembali menjadi juara dunia MotoGP.

Daftar Lengkap Pembalap MotoGP 2025

Aprilia Racing (Aprilia)
-Jorge Martin (kontrak multi-tahunan)
-Marco Bezzecchi (kontrak multi-tahunan)

Ducati Lenovo Team (Ducati)
-Pecco Bagnaia (2026)
-Marc Marquez  (2026)

Monster Energy Yamaha (Yamaha)
-Fabio Quartararo (2026)
-Alex Rins (2026)

Red Bull KTM Factory Racing (KTM)
-Pedro Acosta (multi-tahunan)
-Brad Binder (2026)

Repsol Honda (Honda)
-Luca Marini (2025)
-Joan Mir (2026)

Gresini Racing (Ducati)
-Alex Marquez (2026)
-Fermin Aldeguer (2026)

Red Bull KTM Tech 3 (KTM)
-Maverick Vinales (multi-tahunan)
-Enea Bastianini (multi-tahunan)

LCR Honda Idemitsu-Castrol (Honda)
-Johann Zarco (2025)
-Somkiat Chantra (2025)

Trackhouse Racing (Aprilia) 
-Raul Fernandez (2026)
-Ai Ogura (2026)

Prima Pramac Racing (Yamaha)
-Miguel Oliveira (2026)
-Jack Miller (2025)

Pertamina Enduro VR46 Racing Team (Ducati)
-Fabio di Giannantonio (2026)
-Franco Morbidelli (2026)

(Tribunnews.com/Niken)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini