News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Malaga Juga Nunggak Gaji

Editor: Ravianto
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Martin Demichelis

TRIBUNNEWS.COM, MANCHESTER - Ternyata, tidak hanya klub di Liga Indonesia yang nunggak gaji. Klub La Liga Primera Spanyol ternyata juga masih ada yang menunggak gaji.

Tunggakan gaji ini diklaim eks pemain Malaga, Martin Demichelis. Bek Manchester City sedang memperjuangkan tunggakan gaji yang belum dibayarkan pihak Malaga. Kabarnya, Demichelis menuntut klub asal Spanyol itu ke pengadilan yang diklaim memiliki utang sebesar 300 ribu pound.

Demichelis sendiri tak mau berkomentar soal tunggakan tersebut. Dia memilih agennya yang berbicara.

“Dia [Demichelis] tidak akan memaparkan ini ke publik sebagaimana ia yang tidak ingin membahayakan nama baik klub yang begitu ia hormati – Malaga Club de Futbol,” demikian bunyi pernyataan tersebut seperti dikutip dari Daily Mail

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini