News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Transfer Pemain

Loic Remy Tetap Kenakan Nomor Punggung 18

Editor: Toni Bramantoro
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Loic Remy

TRIBUNNEWS.COM, LONDON - Pemain Loic Remy  yang didatangkan dari Queens Park Rangers dengan harga 10,5 juta Poundsterling tersebut lebih memilih menggunakan nomor punggung lamanya ketimbang menggunakan nomor punggung 9, yang notabenenya adalah nomor identik untuk seorang penyerang.

Pemilik nomor punggung 9 terakhir Chelsea, Fernando Torres, kini tengah berada di AC Milan dengan status sebagai pemain pinjaman.

Setidaknya, hingga bulan Januari mendatang, tidak akan ada pemain yang mengenakan nomor punggung sembilan di Chelsea.

Loic Remy akan menggunakan nomor punggung 18. Ini sekaligus memastikan nomor punggung sembilan di Chelsea tanpa pemilik.

Seperti yang ditulis oleh situs resmi klub, Remy akan mengenakan nomor punggung 18 di Premier League dan Liga Champions.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini