News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kualifikasi Piala Eropa 2016

Sundulan Thomas Muller Antar Jerman Memimpin 1-0 atas Skotlandia

Penulis: Deodatus Pradipto
Editor: Ravianto
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ekspresi Thomas Muller usai bikin gol.

TRIBUNNEWS.COM, DORTMUND – Thomas Muller membawa tim nasional Jerman sementara unggul 1-0 atas Skotlandia pada kualifikasi Piala Eropa 2016 grup D di Signal Iduna Park, Senin (8/9/2014). Gol Muller tercipta pada menit ke-18.

Pemain serbabisa yang merumput bersama Bayern Muenchen itu menjebol gawang Skotlandia melalui sundulan. Pemain sayap Sebastian Rudy menjadi kreator gol Muller melalui umpan silangnya dari sisi kiri pertahanan Skotlandia.

Muller sukses meneruskan bola hasil umpan Rudy melalui sundulan tidak terlalu kencang. Muller masih sanggup menyundul bola meski diapit dua pemain Skotlandia.

Bola hasil sundulan Muller meluncur ke arah tiang jauh. Penjaga gawang David Marshall tidak mampu menjangkau bola karena terlanjur salah langkah. 

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!

Berita Populer

Berita Terkini