News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Miss World 2015 Rindu Tonton El Clasico

Editor: Dewi Pratiwi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

MISS World 2015 asal Spanyol, Mireia Lalaguna.

TRIBUNNEWS.COM - MISS World, Mireia Lalaguna, rindu laga El Clasico yang melibatkan dua tim besar Barcelona dan Real Madrid.

Itu merupakan bagian dari kerinduannya untuk bertemu bintang-bintang Barca, terutama Mesi, Neymar, dan Luis Suarez.

Laga El Clasico Barca kontra Real Madrid bagu digelar April nanti. Itu masuk agenda besar kegiatan Lalaguna.

"Pasti menonton El Clasico," kata Mireia Lalaguna yang meraih gelar Miss World dalam kontes di China.

Pekan lalu, Mireia berkunjung ke kantor media Mundo Deportivo. Ini merupakan bagian dari kegiatannya mendukung olahraga.

"Saya juga atlet dan itu status seumur hidup. Saya pun harus berlatih sebagaimana para pemain sepak bola," katanya.

Sebelum mengikuti kontes Miss World, Mireia menyempatkan diri untuk berfoto di kantor Mundo Deportivo.

Kala itu ia menyatakan dukungannya bagi Barcelona untuk menjadi tim pertama yang mampu mempertahankan gelar Liga Champions.

"Pada kesempatan ini, saya juga ingin mengucapkan terima kasih kepada negara dan masyarakat Spanyol atas dukungannya kepada saya di ajang Miss World. Terima kasih," katanya.

Berita Ini Juga Dimuat di HARIAN SUPER BALL, SENIN (25/1/2016)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini