News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Indonesia Soccer Championship

Zein Al Hadad: Tidak Ada Target Gol untuk Striker

Editor: Dewi Pratiwi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Harian Super Ball edisi Kamis (29/9/2016) halaman 10

TRIBUNNEWS.COM - Pelatih Persija Jakarta, Muhammad Zein Al Hadad, tidak memberikan target gol kepada para penyerangnya di sisa pertandingan Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016.

Mulai putaran kedua ISC A 2016, pengelola Persija merekrut dua pemain asing untuk mempertajam lini depan. Mereka adalah Emmanuel "Pacho" Kenmogne dan Rodrigo Tosi.

"Saya tidak memberikan target gol kepada penyerang yang saya punya," ucap Al Hadad.

Meski tidak memberikan target gol kepada para penyerangnya, pelatih yang biasa disapa Mamak itu berharap setiap penyerangnya bisa memiliki yang andil besar ketika bertanding.

Kata Mamak, yang dulunya seorang penyerang, sangat memahami permainan sepak bola yang mengandalkan pemahaman dan komunikasi di lapangan.

"Ya, setidaknya bisa memberikan assist kepada rekan-rekannya kalau ada peluang," tutur mantan penyerang Niac Mitra Surabaya itu.

Lini depan Persija memang sedang bermasalah. Kini kesebelasan berjuluk Macan Kemayoran itu menjadi tim yang minim produktivitas golnya, yaitu sebanyak 12 gol.

Baca Selengkapnya Hanya di HARIAN SUPER BALL, Kamis (29/9/2016)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini