News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Lothar Matthaus Sarankan Muenchen Beli Alexis Sanchez

Penulis: Muhammad Zulfikar
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Alexis Sanchez

TRIBUNNEWS.COM - ‎Legenda Bayern Muenchen, Lothar Matthaus menyarankan agar mantan timnya memboyong striker Arsenal, Alexis Sanchez.

Menurut Matthaus, Muenchen merupakan destinasi favorit untuk Sanchez pada musim panas ini.

"Sanchez adalah pemain yang bagus, dia akan baik jika berada di Bayern," kata Matthaus.

Matthaus ‎menilai, Sanchez merupakan pemain yang dapat beroperasi di berbagai posisi.

Dikatakannya, Sanchez mampu menjadi penyerang sayap dan juga striker tunggal.

"Sanchez bisa jadi alternatif untuk Franc Ribery dan Arjen Robben atau Robert Lewandowski jika berhalangan tampil," ujarnya.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini