News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Indonesia

Sebelum Persib Main, Jembar Boys33 Agendakan Ziarahi Makam Ricko

Editor: Y Gustaman
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pendukung tim kesebelasan Persebaya Surabaya, terutama mereka para wanita menyanyikan lagu Song For Pride sesaat sebelum laga Liga 2 antara Persebaya vs Marapura FC, belum lama ini.

Laporan Wartawan Tribun Jabar, Wanti Puspa Gustiningsih

TRIBUNNEWS.COM, BANDUNG -  Jembar Boys33 merencanakan berziarah ke makam Ricko Andrean Maulana sebelum menonton pertandingan Persib Bandung.

Hal itu dilakukan sebagai doa bersama untuk almarhum Ricko Andrean Maulana Sang Bobotoh Sejati. Semasa hidupnya, Ricko bergabung dengan Jembar Boys33.

"Nantinya setiap kali mau nonton pertandingan Persib, kami rutin doa bersama dulu ke makam Ricko," ujar Ndek sapaan akrab Rispandi kepada Tribun Jabar di rumah duka, Jalan Tamim Abdul Syukur, Jembar, Cicadas, Kota Bandung, Rabu (2/8/2017).

Sebagai bukti kepedulian terhadap almarhum Ricko Andrean Maulana, mereka juga akan mengenakan atribut khusus setiap kali pertandingan.

"Sebagai dedikasi buat almarhum, nanti juga setiap kali nonton pertandingan Persib, akan pakai kaos warna hitam tulisan Jembar Boys33, di sebelah kiri kaos ada logo Persib-nya," tambah Soneta rekan almarhum.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini