News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Piala AFF U18

Feby Eka Putra Sumbang Gol Kedua, Indonesia Permak Filipina 6-0

Penulis: Reynas Abdila
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

UJICOBA - Feby Eka Putra, striker Timnas U-19 melewati hadangan Bima Gilang, bek DPFF Malang United dalam laga ujicoba di Stadion Gajayana Malang, Selasa (20/6/2017). Pada akhir babak pertama Timnas U-19 unggul atas DPFF Malang United dengan skor 1-0. SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO

TRIBUNNEWS.COM - Timnas Indonesia U-19 menambah keunggulan kontra Filipina dalam lanjutan fase grup Piala AFF U-18 2017 di Stadion Thuwunna, Yangon, Myanmar, Kamis (7/9/2017) petang.

Feby Eka Putra menjadi penyumbang gol keenam bagi skuat Garuda Nusantara.

Pada menit ke-68, Feby merebut bola dari pemain belakang Filipina.

Ia kemudian menusuk ke sisi kanan sebelum akhirnya melepas tembakan yang tak mampu dibendung kiper Quincy Julian Boltron Kammeraad.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini