TRIBUNNEWS.COM - Kiper Real Madrid, Thibaut Courtois, harus menerima nasib sial di laga kompetitif klub barunya.
Real Madrid menelan kekalahan 2-4 dari Atletico Madrid di Piala Super Eropa, Rabu (15/8/2018).
Thibaut Courtois pun belum bisa mempersembahkan gelar Piala Super Eropa kepada Real Madrid di kesempatan pertama.
Yang menarik, Courtois sempat berstatus sebagai pemain Atletico Madrid selama tiga musim.
Courtois menjalani masa pinjaman dari Chelsea ke Atletico Madrid dari 2011 hingga 2014.
BERITA REKOMENDASI