TRIBUNNEWS.COM - Pelatih asal Bulgaria, Ivan Kolev, dikabarkan sudah berada di Jakarta untuk bergabung bersama Persija Jakarta.
Ivan Kolev rencananya akan langsung memimpin sesi latihan Persija Jakarta sore ini di Lapangan Sutasoma, Halim, Jakarta Timur, Selasa (15/1/2019).
Kepastian kedatangan Ivan Kolev disampaikan secara langsung oleh Sekretaris Tim Persija Jakarta, Rahmad Sumanjaya.
BERITA REKOMENDASI