News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Anak Asuh Indra Sjafri Harus Manfaatkan 2 Keuntungan di Kualifikasi Piala Asia

Editor: Husein Sanusi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Timnas Indonesia U-22 saat diarak dengan bis tingkat terbuka melintasi kawasan Thamrin, Jakarta Pusat, Kamis (28/2/2019) Timnas U22 diarak dari Hotel Sultan menuju Istana Merdeka, Konvoi itu menyambut gelar juara Piala AFF U-22 yang berhasil diraih. (Tribunnews/Jeprima)

TRIBUNNEWS.COM - Timnas U-22 Indonesia bakal menghadapi lawan yang tak komplet pada laga pertama kualifikasi Piala Asia U-23 2020.

Timnas U-22 Indonesia bersua Thailand pada partai pertama kualifikasi Piala Asia U-23 2020 pada 22 Maret 2019.

Timnas U-22 Indonesia gabung di Grup K Piala Asia U-23 2020dan bertanding di Hanoi, Vietnam.

Selain bersaing dengan tuan rumah timnas U-22 Vietnam, timnas U-22 Thailand, dan timnas U-22 Brunei jadi pesaing anak asuh Indra Sjafri.

Untuk pertandingan pertama kontra Thailand, Andy Setyo Nugroho Cs bakal mendapat dua keuntungan.

Pertama, Thailand bisa saja tak terlalu ngotot karena mereka tak memiliki pengaruh apapun pada laga kualifikasi.

Mereka adalah tuan rumah putaran final Piala Asia U-23 2020.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI 

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini