TRIBUNNEWS.COM - Pemain muda Indonesia, Julian Mancini, bergabung dengan klub Liga Timor Leste, Assalam FC, sebagai pemain asing.
Kepastian ini diumumkan oleh klub melalui Instagram pada Minggu (7/4/2019).
"Selamat datang Julian Mancini Malewa! Pemain asing terakhir kami untuk musim 2019," tulis pernyataan resmi Assalam FC.
Julian Mancini sebelumya membela tim Liga 3 Indonesia, Lampung Sakti FC pada musim 2018.
BERITA REKOMENDASI