News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Pemilu 2019

5 Pemain Naturalisasi yang Pertama Kali Nyoblos di Pemilu 2019

Editor: Bolasport.com
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi Pemilu 2019

TRIBUNNEWS.COM - Menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2019, ada beberapa pemain yang akan menjalani pengalaman nyoblos pertama kali di Indonesia.

Pemilu 2019 yang akan memilih Presiden dan Wakil Presiden serta anggota legislatif akan digelar pada Rabu (17/4/2019).

Dua pasangan calon Presiden dan Wakil Presiden akan saling beradu untuk memperebutkan kursi nomor satu di Republik Indonesia.

Di dunia sepak bola, Pemilu 2019 juga memiliki makna yang penting.

(Baca Juga : Tiga Pemain Persib Berpeluang Dibajak Mario Gomez ke Borneo FC)

Beberapa tim seperti Persela Lamongan dan Persija Jakarta meliburkan skuatnya untuk memberi kesempatan bagi para pemain dalam menyalurkan hak suara.

Selain itu, pemain-pemain yang ada di luar negeri seperti Saddil Ramdani, Firza Andika, dan Egy Maulana Vikri melakukan pencoblosan lebih awal ketimbang masyarakat yang tinggal di Indonesia.

Ada pula beberapa pemain asing yang akan melakoni pengalaman pertama melakoni Pemilu di Indonesia.

Ya, pemain tersebut adalah pemain yang baru saja rampung menjalani proses naturalisasi.

BACA SELENGKAPNYA

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini