News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga 1 2019

Caretaker Pelatih Semen Padang FC, Weliansyah, Tergetkan 3 Poin di Kandang saat Lawan Arema FC

Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi Foto - CEO Semen Padang FC, Rinold Thamrin, saat menyatakan bahwa sudah memberikan wewenang sebagai Pelatih kepala kepasa Weliansyah, Senin (8/7/2019).

Caretaker Semen Padang FC, Weliansyah, Tergetkan 3 Poin di Kandang saat Lawan Arema FC

Laporan Wartawan TribunPadang.com, Rezi Azwar

TRIBUNNEWS.COM - Caretaker Kepala Pelatih Semen Padang FC, Weliansyah mengatakan untuk pertandingan terdekat melawan Arema FC, seharusnya memetik kemenangan.

Menyusul laga Jumat (12/7/2019) kontra Arema FC, kemudian Tanggal 16 Juli 2019 bakal menghadapi Bhayangkara FC, kemudian tanggal 21 Juli 2019 akan menghadapi Persija Jakarta

Menurut Weliansyah, saat ini langkah yang akan ditempuh adalah meningkatkan permainan tim Kabau Sirah.

"Saya akan melakukan rotasi pemain, dan akan melalukan pressing di daerah pertahanan lawan. Biasanya kita menunggu, dan hasil tidak sangat bagus" kata Weliansyah, Kamis (11/7/2019).

Baca: Jelang Tira Persikabo vs Madura United, Peluang Ambil Alih Puncak Klasemen dan Reuni Rakic

Baca: Jelang Semen Padang FC vs Arema FC: Milomir Seslija Bawa Skuat Terbaik, Tugas Pertama Weliansyah

Baca: Jelang PSS vs Persebaya, Djanur Bawa 18 Pemain Bajul Ijo dan Himbauan untuk Bonek

Weliansyah mengatakan akan berpikir kedepan, karena jika berpikir ke belakang akan tambah mundur.

Selain itu, Weliansyah juga akan mengevaluasi timnya menyusul beberapa hasil pertandingan di kandang.

"Kita main di kandang, harus kita lakukan pressing di daerah pertahanan lawan," kata Weliansyah.

Weliansyah mengatakan bahwa ia akan meminta pemainnya lebih banyak berada di daerah pertahanan lawan.

Selengkapnya>>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini