TRIBUNNEWS.COM - Lawan berat kini menanti Timnas U-18 Indonesia pada laga kedua Grup A Piala AFF U-18 2019.
Timnas U-18 Indonesia asuhan Fakhri Husaini itu akan menghadapi Timnas U-18 Timor Leste di Stadion Go Dau, Thu Dau Mot, Vietnam, Kamis (8/8/2019) pukul 18.30 WIB.
Fakhri Husaini tetap menargetkan kemenangan melawan Timor Leste.
Timor Leste bisa menjadi kunci penting Timnas U-18 Indonesia untuk lolos ke semifinal.
Sejauh ini, meski baru melewati laga pertama, Timor Leste menjadi pesaing terberat di Grup A.
BERITA REKOMENDASI