Laporan Wartawan Tribunnews.com, Abdul Majid
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA – Pelatih Timnas U-16 Indonesia , Bima Sakti terus mengasah permainan anak asuhnya jelang tanding perdana di babak penyisihan Grup G kualfikasi Piala Asia U-16 kontra Filipina di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Senin (16/9/2019).
Salah satu hal yang tengah difokuskan yakni memperbaiki transisi negatif dan penyelesaian akhir. Karena dari beberapa turnamen yang sudah mereka jalani hal ini yang jadi catatan dari Skuat Garuda Muda.
“Latihan tadi pagi, kami memperbaiki penyelesaian akhir. Saya juga menekankan tadi ada transisi dari menyerang ke bertahan kemudian sebaliknya, karena ini memang jadi catatan saya dari beberapa turnamen terakhir yang kami ikuti,” tutur Bima.
Baca: Link Live Streaming Indosiar Tira Persikabo vs Persib Bandung: Dua Top Scorer Maung Diragukan Tampil
Baca: Live Streaming TV Online Madura United vs Barito Putera: Djanur Bakal Mainkan Empat Pemain Anyar
Baca: Daftar Pelatih yang Cocok Gantikan Julio Banuelos di Persija Jakarta
“Mereka juga bukan posisi sayap dan depan saja, bisa juga di full back, mereka juga bisa banyak di posisi. Dan sebagian besar dari mereka, merupakan pemain-pemain yang bermain di AFF lalu,” tambahnya.
Bima Sakti ingin para pemainnya benar-benar memanfaatkan kelebihan yang mereka miliki.
Satu di antara yang akan jadi senjatanya ialah kecepatan para pemain Timnas Indonesia U-16.
“Kami tekankan kepada mereka harus bisa memaksimalkan kelebihan-kelebihan yang mereka miliki. Mereka memiliki kecepatan dan harus aktif begitu habis menyerang, mereka harus cepat dalam melakukan pertahanan, itu akan jadi kunci dari permainan kami,” katanya.
Baca: Kronologi Penghentian Audisi PB Djarum: KPAI Disebut Tolak Dua Opsi Usulan
Baca: Berita Populer Soal Persebaya: Bajul Ijo Incar Lima Pemain Lokal dan Seorang Playmaker Asing
Baca: Blak-blakan Indra Thohir Soal Sikap Ezechiel N Douassel dan Rapuhnya Pertahanan Persib Bandung
Berikut Daftar 23 Pemain Timnas U-16:
Penjaga Gawang:
1. I Made Putra Kaicen (Bali United)
2. Nevin Geraldo Kosasih (Perseru BLFC)
3. Ahmad Rifai (Askab Bekasi)
Baca: Link Live Streaming Indosiar Tira Persikabo vs Persib Bandung: Dua Top Scorer Maung Diragukan Tampil
Baca: Live Streaming TV Online Madura United vs Barito Putera: Djanur Bakal Mainkan Empat Pemain Anyar
Baca: Daftar Pelatih yang Cocok Gantikan Julio Banuelos di Persija Jakarta
Pemain Bertahan: