News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Timnas Indonesia

Simon McMenemy Resmi Dipecat, Iwan Bule Belum Tentukan Pelatih Pengganti

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Husein Sanusi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pelatih Indonesia, Simon McMenemy dalam konferensi pers seusai laga kontra Uni Emirate Arab, Kamis (10/10/2019).

Penampilan Timnas Garuda tidak kunjung membaik.

Pelatih tim nasional Korea Selatan kategori U23, Shin Tae-yong, saat jumpa pers di Hotel Sultan, Kamis (26/3/2015). Korea Selatan akan menghadapi Brunei Darussalam pada laga pembuka grup H kualifikasi Piala AFC U23 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jumat (27/3/2015). (Tribunnews.com)

Tim asuhan Simon McMenemy justru dihancurkan oleh Uni Emirat Arab dengan skor telah 5-0.

Terakhir, Timnas Indonesia dikalahkan Vietnam dengan skor 1-3.

Hasil negatif itu membuat timnas Indonesia terperosok ke posisi paling bawah.

Para pecinta sepakbola Indonesia juga sudah meminta agar Simon McMenemy keluar dari kursi pelatih timnas Indonesia.

Santer terdengar bahwa yang akan mengisi kedudukan Simon ialah pelatih asal Korea Selatan, Shin Tae-yong.

Shin Tae-yong terakhir kali membesut timnas Korea Selatan di Piala Dunia 2019.

Timnas Indonesia akan melangsungkan pertandingan tandang ke Stadion Bukit Jalil untuk menghadapi Malaysia, Selasa (19/10/2019).

(Tribunnews.com/Giri)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini