TRIBUNNEWS.COM - Terdapat alasan menyentuh di balik keputusan Supardi Nasir bertahan di Persib Bandung setelah dirumorkan hengkang ke Sriwijaya FC.
Teka-teki masa depan Supardi Nasir di Persib Bandung akhirnya terjawab jelang bergulirnya Liga 1 2020.
Supardi Nasir memutuskan bertahan di Persib Bandung setelah dikabarkan hengkang ke Sriwijaya FC di Liga 2 2020.
Sosok yang juga merupakan kapten tim berjuluk Maung Bandung ini mendapat kontrak baru berdurasi satu tahun.
Hal itu diungkapkan langsung oleh Supardi dalam sesi latihan bersama tim pada Jumat (24/1/2020).
BACA SELENGKAPNYA DI SINI>>>>>>>>>>>>>>>