News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga 1 2020

Pelatih Persija Jakarta Tak Ingin Jadi Korban Keganasan Awal Musim Liga 1 2020

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi - Pelatih Persija Jakarta Tak Ingin Jadi Korban Keganasan Awal Musim Liga 1 2020

Imbasnya manajemen memilih memecat Iwan Setiawan.

Pelatih Pusamania Borneo FC, Iwan Setiawan. (Okky Herman Dilaga/ Kompas.com)

Alhasil hingga kini, pemecatan Iwan Setiawan tersebut menjadi rekor tercepat.

Pada musim 2017, pemecatan juga menghampiri Hans-Peter Schaller yang saat itu baru mendampingi Bali United dalam dua pertandingan awal.

Dia langsung dipecat setelah Bali United kalah dua kali dalam pekan pertama dan kedua.

Faktor kedua adalah kewaspadaan Sergio Farias mengingat Persija Jakarta akan bermain sebagai tim tuan rumah.

Beban ekspetasi tinggi dari para The Jakmania terhadap kualitas kepelatihannya disertai skuat mewah Persija Jakarta bisa menjadi bumerang jika tidak disikapi dengan bijak.

Pasalnya, laga perdana dengan status sebagai tuan rumah dinilai penting untuk mengawali pertarungan selama satu musim ke depan.

"Kami debut di kandang dan itu penting untuk kami," ucap Farias, dikutip dari laman resmi Persija.

Meski demikian, pelatih asal Brasil tersebut turut melihat kesulitan tersendiri ketika mengawali musim dengan status tuan rumah.

"Namun, itu tak terlalu nyaman karena pasti ada tekanan tersendiri," ujar dia.

"Persija adalah tim besar dan kami harus bisa menunjukkan performa yang serupa baik kandang dan tandang. Kami harus tampil agresif,”

Sebagai persiapan, Skuad Macan Kemayoran, julukan Persija, akan terlebih dulu berlaga pada turnamen pramusim Piala Gubernur Jatim 2020, 10-20 Februari 2020.

Persija Jakarta akan tergabung di grup B bersama Arema FC, Sabah FA, dan Persela Lamongan.

Pembagian Grup Piala Gubernur Jawa Timur 2020:

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini