TRIBUNNEWS.COM - Shin Tae-yong sebelum menjadi pelatih dan membesut timnas Indonesia pernah berkarier sebagai pemain di dua klub.
Dua klub yang pernah dibela Shin Tae-yong adalah Seongna Ilhwa Chunma FC yang kini bernama Seongnam FC dan Queensland Roar.
Saat membela Seongnam, Shin Tae-yong pernah ikut bikin Persik Kediri kalah dengan skor ekstrim.
Momen itu pun dikenang oleh AFC.
BERITA REKOMENDASI