News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Indonesia

Pekan Depan, Enam Stadion Piala Dunia U-20 2021 Mulai Ditinjau

Editor: Taufik Batubara
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Wakil Ketua Umum PSSI yang kini juga menjabat sebagai Wakil Ketua Umum panitia penyelenggara Piala Dunia U-20 (INAFOC), Iwan Budianto saat diwawancarai setelah menghadiri kunjungan kantor INAFOC di GBK Arena, Jakarta, Jumat (10/7/2020).

TRIBUNNEWS.COM - Enam stadion yang akan digunakan sebagai venue pertandingan Piala Dunia U-20 2021 mulai ditinjau pada pekan depan.

Hal tersebut disampaikan oleh Wakil Ketua penyelenggara Piala Dunia U-20 2021(INAFOC), Iwan Budianto dalam sesi jumpa pers di GBK Arena, Senayan, Jakarta Pusat, Jumat (10/7/2020).

Atas izin dari Menpora, Zainuddin Amali, enam stadion tersebut akan mulai tinjau.

Enam Stadion yang akan digunakan dalam gelaran Piala Dunia U-20 2021 adalah Stadion Utama Gelora Bung Karno (Jakarta), Jakabaring (Palembang), Si Jalak Harupat (Bandung), Manahan (Solo), Gelora Bung Tomo (Surabaya) danĀ  I Wayan Dipta (Gianyar).

Piala Dunia U-20 2021 dijadwalkan akan berlangsung di Indonesia mulai 20 Mei sampai 11 Juni 2021.

BACA SELENGKAPNYA DISINI...

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini