News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Sudah Dikurangi Gol Penalti, Marko Simic Masih Lebih Jago Ketimbang 4 Pemain Timnas Indonesia

Editor: Taufik Batubara
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pemain Persija Jakarta Marko Simic berusaha membobol gawang Bhayangkara FC dalam pertandingan lanjutan Liga 1 di Stadion PTIK, Jakarta, Sabtu (14/3/2020). Pertandingan berakhir imbang 2-2 antar sesama tim asal Jakarta tersebut. TRIBUNNEWS/DANY PERMANA (TRIBUN/DANY PERMANA)

TRIBUNNEWS.COM - Bomber Persija Jakarta, Marko Simic, tetap lebih hebat dari tiga pemain timnas Indonesia dalam urusan mencetak gol meski sudah dikurangi gol penalti.

Kepiawanan bomber Persija Jakarta, Marko Simic, dalam mencetak gol sudah tak perlu diragukan lagi.

Badannya yang berpostur tinggi dan besar menjadi keunggulan tersendiri dalam berduel di lini pertahanan musuh.

Belum lagi Simic adalah sosok yang pintar mencari celah dan posisi sehingga bisa mencetak gol dengan mudah.

Sejak datang ke Persija Jakarta pada gelaran Liga 1 2018, Simic menjelma sebagai momok yang menakutkan bagi barisan bek lawan-lawannya.

Dilansir Bolasport.com dari situs Transfermarkt.com, sejauh ini Simic telah mencetak 56 gol untuk skuad Macan Kemayoran.

Sebanyak 46 gol diciptakannya di Liga 1 dan 10 gol sisanya dilesakkan ketika turun di Piala AFC.

Dari 46 gol di Liga 1, 13 gol dicetak Simic dari titik putih.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini