TRIBUNNEWS.COM - Setelah kans merekrut Sergio Reguilon tertutup, Manchester United kembali terancam gagal menggaet pemain incarannya.
Manchester United kemungkinan besar akan gagal mendatangkan bek Real Madrid incaran mereka, Sergio Reguilon.
Manchester United tidak berhasil mencapai kesepakatan dengan Real Madrid terkait transfer Reguilon.
Apesnya bagi Manchester United, mereka kemungkinan bisa gagal merekrut pemain incaran lagi setelah kehilangan Reguilon.
Kali ini, Setan Merah terancam gagal mendatangkan bek top dari Liga Italia.
BERITA REKOMENDASI