Gattuso telah memanggil pemain Senegal dan Meksiko itu menjelang liburan musim dingin, karena ia masih berusaha tanpa Victor Osimhen dan Dries Mertens.
Sementara itu sang lawan Torino sendiri sedang berkutat di zona degradasi tepatnya posisi 19 di atas Genoa yang menempati dasar klasemen.
Baca juga: PREDIKSI Skor Everton vs Manchester United, Ambisi Carlo Ancelotti Ulangi Sejarah Manis The Toffees
Baca juga: PREDIKSI Susunan Pemain Everton vs Manchester United, Kedua Tim Tak Diperkuat Gelandang Andalan
Mereka Torino belum pernah mencicipi kemenangan sejak awal November lalu atau 7 pertandingan beruntun hanya berakhir 4 kekalahan dan 3 seri.
Berkaca pada situasi yang sedang menimpa Torino, tentu ini seharusnya bisa dimanfaatkan Gattuso untuk mendulang poin penuh.
Bahkan dalam statistik lima pertemuan terakhir menghadapi Torino, mereka Partenopei belum terkalahkan.
Total Partenopei mengantongi 2 kali kemenangan dan sisanya hanya berakhir seri dalam lima pertemuan terakhir kedua tim.
Berikut Skuad Napoli yang dipersiapkan Gennaro Gattuso menghadapi Torino:
Penjaga Gawang: Ospina, Meret, Contini;
Pemain Belakang: Di Lorenzo, Ghoulam, Hysaj, Koulibaly, Malcuit, Maksimovic, Manolas, Rrahmani, Mario Rui;
Pemain Tengah: Demme, Elmas, Lobotka, Fabian Ruiz, Zielinski, Bakayoko;
Pemain Depan: Lozano, Petagna, Politano, Insigne, Llorente.
Jadwal Liga Italia Pekan 14
Kamis, 24 Desember 2020
Pukul 00:30 WIB Hellas Verona vs Inter Milan (Live RCTI)
Pukul 02:45 WIB Bologna vs Atalanta
Pukul 02.45 WIB AC Milan vs Lazio (Live RCTI)
Pukul 02.45 WIB Sampdoria vs Sassuolo
Pukul 02.45 WIB Napoli vs Torino
Pukul 02.45 WIB Udinese vs Benevento
Pukul 02.45 WIB AS Roma vs Cagliari
Pukul 02.45 WIB Spezia vs Genoa.
Hasil Liga Italia Pekan 14 Tadi Malam;
Crotone 2-1 Parma
Juventus 0-3 Fiorentina
Klasemen Liga Italia
(Tribunnews.com/Ipunk)