News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Champions

Hasil Liga Champions: Kombinasi Dzeko & Perisic Bawa Inter Milan Lolos ke 16 Besar

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Husein Sanusi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pemain depan Inter Milan asal Bosnia Edin Dzeko (kanan) merayakan dengan gelandang Inter Milan Kroasia Ivan Perisic setelah mencetak gol keduanya selama pertandingan Sepak Bola Grup D Liga Champions UEFA antara Inter Milan dan Shakhtar Donetsk pada 24 November 2021 di stadion San Siro di Milan. Inter Milan melaju ke babak 16 besar Liga Champions dengan kemenangan atas Shakhtar Donetsk.

Ia mendapat dukungan dari Marcelo Brozovic yang tampil luar biasa di awal babak pertama ini.

Pada menit ke-11, Nicolo Barella mendapat peluang emas untuk menjebol jala Shakhtar.

Berawal dari pergerakan di sisi kiri penyerangan, bola bisa masuk ke dalam kotak 16.

Lautaro Martinez sejatinya yang dituju sebagai target.

Namun, kontrol bola Lautaro malah lebih dekat ke arah Barella.

Barella pun menendang bola tersebut dengan posisi yang kurang sempurna.

Alhasil, bola malah melambung dari gawang.

Shakhtar melepas shot on target pertama di menit ke-16.

Bek kanan mereka, Dodo melepas tendangan spekulasi dari luar kotak penalti.

Gelandang Inter Milan asal Italia Nicolo Barella (kiri) berusaha menendang bola di bawah tekanan dari bek Shakhtar Donetsk asal Brasil Marlon selama pertandingan Grup D Liga Champions UEFA antara Inter Milan dan Shakhtar Donetsk pada 24 November 2021 di stadion San Siro di Milan. (MARCO BERTORELLO / AFP)

Tendangan keras mendatar tersebut sayangnya masih bisa ditangkap oleh Samir Handanovic.

Pada menit ke-23, Hakan Calhanoglu mengeksekusi sebuah sepak pojok dengan baik.

Umpan silangnya berhasil disambut oleh Andrea Ranocchia.

Namun, tandukan dari bek senior tersebut masih melebar.

Semenit berselang, giliran Ivan Perisic yang mendapat peluang.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini