News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Piala Presiden 2022

Hal-Hal Menarik dari Hasil Bhayangkara FC Vs Persib, Maung Menang 1-0, Bali United Out!

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Penyerang Persib Bandung, David da Silva berselebrasi merayakan gol bersama Ezra Walian dan Frets Butuan dalam duel Persib Bandung Vs Bhayangkara FC dalam laga terakhir Grup C Piala Presiden 2022 di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Selasa (21/6/2022). Persib menang 1-0 dalam laga itu. Dengan demikian Persib dan Bhayangkara FC menyingkirkan Bali United dari persaingan Grup C untuk lolos ke perempatfinal Piala Presiden 2022.

Baik Persib maupun Bhayangkara FC terlihat bermain aman, dengan Robert Alberts dan Widodo C Putro terlihat menjajal banyak pemain pelapis.

Baca juga: Mengintip Calon Lawan Arema FC di Perempatfinal Piala Presiden, Persija Tetap Turunkan Pemain Muda

Persib dan Bhayangkara Susul Dua Tim Lolos ke Perempatfinal Piala Presiden 2022

Hingga laga berakhir, skor tetap 1-0 untuk memastikan Persib sebagai juara grup dan Bhayangkara FC sebagai runner-up.

Dua klub itu menyusul Arema FC dan PSM Makassar yang lebih dulu lolos ke perempat final Piala Presiden 2022.

Daftar tim yang lolos ke perempat final Piala Presiden 2022.

Arema FC

PSM Makassar

Persib Bandung

Bhayangkara FC

Baca juga: Striker Asing Baru Arema FC, Abel Camara Segacor Carlos Fortes, Ini Perbandingan Statistik Keduanya

Daftar susunan pemain Persib Bandung versus Bhayangkara FC:

Persib Bandung: 1-Fitrul Dwi Rustapa; 16-Achmad Jufriyanto, 12-Henhen Herdiana, 8-Abdul Aziz, 7-Beckham Putra, 11-Dedi Kusnandar, 93-Erwin Ramdani, 27-Zalnando, 19-David da Silva (Gol 34'), 30-Ezra Walian, 21-Frets Butuan

Pelatih: Robert Rene Alberts

Bhayangkara FC: 12-Awan Setho; 4-Anderson Salles, 27-Indra Kahfi, 5-Muhammad Fatchu Rochman, 14-Ruben Karel Sanadi, 22-Dendy Sulistyawan, 16-Finky Pasamba, 10-Katsuyoshi Kimishima, 8-Muhamad Hargianto, 20-Sani Rizki Fauzi, 99-Youssef Ezzejjari

Pelatih: Widodo Cahyono Putro.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini