News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga 1

Hasil Babak Pertama RANS Nusantara FC vs Borneo FC Liga 1, Pertahanan Sama Kuat, Skor Masih 0-0

Penulis: Hafidh Rizky Pratama
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pesepak bola Borneo FC, Stefano Lilipaly (tengag) mengoper bola dalam lanjutan BRI Liga 1 antara Rans Nusantara FC melawan Borneo FC di Stadion Manahan, Solo, Senin (19/12/2022) sore.

TRIBUNNEWS.COM - Hasil babak pertama RANS Nusantara FC vs Borneo FC dalam lanjutan pekan ke-15 Liga 1 2022, berakhir dengan skor 0-0.

Laga antara RANS Nusantara FC vs Borneo FC itu digelar di Stadion Manahan, Surakarta pada, Senin (19/12/2022) pukul 15.00 WIB.

Adapun hasil babak pertama RANS Nusantara FC vs Borneo FC berakhir dengan skor 0-0.

Borneo FC langsung mengurung pertahanan RANS Nusantara sejak peluit babak pertama dibunyikan.

RANS Nusantara juga sesekali melakukan penyerangan ke pertahanan Borneo.

Peluang emas RANS hadir dari tendangan bebas Ikhsan Nul.

Naum sayang, sepakan kerasnya itu membentur mistar gawang sisi kanan atas, kiper Borneo FC, Angga Saputro.

Pesepak bola Borneo FC, Kei Hirose (kanan) duel memperebutkan bola dengan pesepak bola Rans Nusantara FC, Arif Satria dalam lanjutan BRI Liga 1 antara Rans Nusantara FC melawan Borneo FC di Stadion Manahan, Solo, Senin (19/12/2022) sore. (TRIBUNNEWS/Muhammad Nursina)

Baca juga: Sedang Berlangsung Live Streaming RANS Nusantara vs Borneo FC Liga 1, Berikut Susunan Pemainnya

Jalannya Laga Babak Pertama

Sejak wasit meniup peluit babak pertama, Borneo FC langsung meningkatkan intensitasnya.

Stefano Lilipaly cs itu langsung menyerang pertahanan RANS Nusantara FC.

Sejak menit pertama RANS FC dipaksa untuk bertahan.

Sesekali RANS mencoba membangun serangan, namun gagal menembus lini tengah Borneo.

Pada menit ke-16 peluang emas datang pada Stefano Lilipaly.

Kerja sama apiknya bersama Matheus Pato gagal dimanfaatkan untuk menjadi gol, dan tendangannya diblok pemain belakang RANS FC.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini