News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Italia

Sejarah 33 Tahun Silam Terulang, Dongeng Indah Napoli yang Sebentar Lagi Berakhir Manis

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Penyerang Lazio Italia Ciro Immobile bereaksi selama pertandingan sepak bola Serie A Italia antara Napoli dan Lazio pada 3 Maret 2023 di stadion Diego-Maradona di Naples.

Lalu, skenario keduanya, Napoli perlu berharap Lazio terpeleset pada waktu bersamaan pada pekan ke-32.

Lazio yang saat menjadi rival terdekat Napoli akan menghadapi laga berat melawan Inter Milan, Minggu (30/4/2023) pukul 17.30 WIB.

Penyerang Lazio Italia Ciro Immobile bereaksi selama pertandingan sepak bola Serie A Italia antara Napoli dan Lazio pada 3 Maret 2023 di stadion Diego-Maradona di Naples. (Alberto PIZZOLI / AFP)

Seandainya Lazio bermain imbang ataupun kalah melawan Inter Milan, maka otomatis Napoli berhak mengangkat gelar juara musim ini pada akhir pekan ini.

Hal itu dikarenakan jarak 20 poin yang dimiliki Napoli mustahil dikejar rivalnya, karena liga hanya menyisakan enam laga sisa saja.

Jikalau Napoli tidak bisa menyegel gelar juara pekan depan karena misal Lazio mampu mengalahkan Inter Milan.

Napoli bisa menuntaskan penantian tersebut tepat pada laga berikutnya saat bertemu Udinese pada pekan ke-33 Liga Italia.

Momen pertemuan melawan Udinese dijadwalkan akan digelar di Stadio Friuli, Rabu (3/5/2023) mendatang.

(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini