News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga 1

Arema FC Terang-terangan akan Datangkan Pemain Asal Kamerun Berlabel Timnas

Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Skuad Arema FC di Liga 1 2022/2023 - Setelah kenalkan dua pemain asing anyar, Arema FC segera perkenalkan dua pemain lagi yang akan perkuat Singo Edan musim depan.

Melihat regulasi pemain asing, Arema FC hanya butuh mengisi slot pemain dari ASEAN.

Wiebie tak bicara banyak soal pemain ASEAN yang dilirik Arema FC untuk musim depan.

Namun Wiebie hanya memberi isyarat tengah membidik pemain dari Singapura atau Brunei.

Pemilihan pemain tentu akan menjadi keputusan pelatih.

“Lihat nanti sesuai kebutuhan, untuk ASEAN sudah mulai masuk dari Singapura, Brunei, dan beberapa tinggal menunggu rapat besar,” terangnya. (*)

(Tribunnews.com/ Siti N)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini