Kiper Inter Milan digadang menjadi pengganti David De Gea yang hengkang musim ini.
De Gea resmi mengakhiri karier selama 12 musim bersama Manchester United.
Belum diketahui pasti, kemana kiper 32 tahun tersebut berlabuh.
Selain De Gea, Manchester United belum ada pemain andalan yang melepaskan diri.
Adapun beberapa pemain lapis kedua seperti Phill Jones, Axel Tuanzebe dan Zidane Iqbal.
Baru Zidane Iqbal yang jelas tujuan kepindahannya dari Manchester United.
Pemain Timnas Irak tersebut bergabung bersama FC Utrecht, Eredivisie Belanda.
Update Transfer Arsenal
Transfer Arsenal sedikit memberikan warna baru.
Mikael Arteta telah mendatangkan dua gelandang yang bersifat berbeda.
Declan Rice, eks West Ham akan memperkuat lini box to box The Gunners.
Sedangkan Kai Haverts, eks Chelsea menjadi gelandang lincah lini serang.
Kedua pemain tersebut rela ditebus runner-up Liga Inggris musim lalu di jendala bursa transfer.
Adapun satu pemain kuda hitam, Jurrien Timber juga turut didatangkan Arsenal.