News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Piala Asia 2023

Betapa Ngerinya Opsi Winger Timnas Jepang di Piala Asia 2024, Timnas Indonesia Patut Siaga

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Gelandang Jepang Ritsu Doan (Kiri) merayakan gol pertama timnya selama pertandingan sepak bola Grup E Piala Dunia 2022 Qatar antara Jepang dan Spanyol di Stadion Internasional Khalifa di Doha pada 1 Desember 2022. (Foto oleh Philip FONG / AFP)

Pemain berusia 25 tahun itu bahkan telah dikenal sebagai salah satu winger dengan pergerakan elit di kompetisi sekelas Liga Inggris.

Bersama Brighton, Mitoma menjadi salah satu sosok paling berbahaya di lini depan The Seaguls.

Kecepatan dan kualitas driblling yang dimiliki Mitoma seakan menjadi hantu bagi para fullback Liga Inggris.

Kini, Mitoma tengah berjuang untuk memulihkan cederanya agar bisa memperkuat Timnas Jepang di Piala Asia 2023 mendatang.

Opsi kedua ada Keito Nakamura yang kini berkarier bersama Stade Reims di Liga Prancis.

Pemain muda yang masih berusia 23 tahun itu sejauh ini perlahan namun pasti menjadi pilihan utama di klubnya.

Hal itu dibuktikan dengan catatan Keito Nakamura yang sudah tampil 12 kali musim ini, termasuk delapan diantaranya sebagai starter.

Penyerang Timnas Jepang, #25 Daizen Maeda (kanan) melakukan selebrasi usai mencetak gol pertama timnya dalam laga sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 Qatar antara Jepang melawan Kroasia di Stadion Al-Janoub, di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022) waktu setempat. AFP/JEWEL SAMAD (AFP/JEWEL SAMAD)

Opsi ketiga juga tak kalah bagus yakni Daizen Maeda yang kini berseragam Celtic.

Pemain berusia 26 tahun kelahiran Osaka itu juga telah berhasil menyegel tempat utama di skuadnya.

Torehan 21 laga menjadi bukti bahwa Daizen Kamada merupakan langganan starter tim utama Celtic.

Dengan kualitas yang ia miliki, Daizen Kamada jelas menjadi opsi ideal jika Mitoma dan Nakamura tampil underperform.

Selain beberapa nama pemain di atas, ada pemain lain yang sebenarnya bisa berperan versatile mengisi pos winger.

Mulai dari Takefusa Kubo (Kanan), Takumi Minamino (Kiri) hingga Takuma Asano (Kanan) yang punya kualitas di posisi tersebut.

Melihat menterengnya nama-nama winger Timnas Jepang, calon lawan Samurai Biru termasuk Timnas Indonesia jelas sepenuhnya harus waspada.

Skuad Timnas Jepang Untuk Piala Asia 2023:

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini