News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

FA Cup

Hasil Nottingham vs Manchester United: Gol Tunggal Casemiro Hantarkan MU Lolos Perempat Final FA Cup

Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Gelandang Manchester United Brasil Casemiro (kiri) merayakan gol ketiga timnya selama pertandingan sepak bola persahabatan pramusim antara Manchester United dan Lens di stadion Old Trafford, di Manchester, pada 5 Agustus 2023.

TRIBUNNEWS.COM - Tuan rumah Nottingham Forest harus mengakui kemenangan Manchester United dengan skor 0-1 pada hasil 16 besar FA Cup, Kamis (29/2/2024) dini hari WIB.

Kekalahan Nottingham Forest dari Manchester United baru dipastikan pada menit 89.

Casemiro menjadi pahlawan kemenangan Manchester United berkat gol tunggalnya memanfaatkan umpan terukur Bruno Fernandes.

Atas hasil ini, Manchester United berhak lolos ke Perempat Final FA Cup.

Meski lolos Perempat Final FA Cup, Manchester United langsung mendapat lawan berat yang tak lain rival abadinya Liverpool.

Liverpool memastikan diri lolos Perempat Final FA Cup setelah menyingkirkan Southampton 3-0.

Patut dinantikan bagaimana keseruan duel Manchester United dengan Liverpool pada Perempat Final FA Cup mendatang.

Gelandang Manchester United #18 Casemiro merayakan gol pada pertandingan Carabao Cup melawan Crystal Palace di Old Trafford pada 26 September 2023. (OLI SCARFF / AFP)

Jalannya Pertandingan

Manchester United langsung mendapat tekanan dari Nottingham Forest sejak kick-off dimulai pengadil lapangan.

Bahkan Nottingham punya kesempatan menekan gawang Manchester United melalui skema set piece pada menit kedua.

Namun situasi ini belum membahayakan gawang Manchester United yang dikawal Andre Onana.

Tak berselang lama, Manchester United juga mendapat hadiah tendangan bebas.

Baca juga: Legenda Manchester United Ini Lewatkan Kemenangan Ikonik Liga Champions Pada Tahun 1999

Marcus Rashford yang datang sebagai eksekutor tendangan bebas gagal mengarahkan bola ke gawang tuan rumah.

Memasuki menit 12, Nottingham maupun Manchester United terlihat menurunkan tempo permainan.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini