News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Arab Saudi

Daftar Top Skor Liga Arab Saudi: Al Nassr Mati Rasa Lihat Cristiano Ronaldo Menanjak

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Drajat Sugiri
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Reaksi penyerang Al Nassr, Cristiano Ronaldo saat menghadapi FC Istiklol Tajikistan di Stadion Universitas King Saud. Cristiano Ronaldo menambah koleksi gol dalam daftar top skor Liga Arab Saudi.

TRIBUNNEWS.COM - Pemain bintang Al Nassr, Cristiano Ronaldo, berhasil menambah koleksi golnya saat tampil di Liga Arab Saudi, Sabtu (23/11/2024).

Cristiano Ronaldo mencetak satu gol saat Al Nassr secara mengejutkan tumbang di tangan Al Qadisiya dengan skor 1-2.

Gol tunggal Ronaldo di menit ke-32 ternyata tak cukup bagi Al Nassr mengamankan angka.

Bahkan, Ronaldo harus menyaksikan timnya kalah di akhir laga meski bertindak sebagai tuan rumah.

Tambahan gol CR7 itu bak sebuah pil pahit bagi Al Nassr.

Mereka seperti mati rasa lantaran gol Ronaldo bertambah di saat tim meraih hasil buruk.

Al Nassr tak bisa merayakan keberhasilan Ronaldo tersebut.

Mereka terlarut dalam kekecewaan lantaran kalah atas Al Qadisiya.

Terlepas dari itu, Ronaldo tetap berhak atas gol yang ia ciptakan.

Baca juga: Al Nassr Tak Berdaya di Kandang, Bergantung Keran Gol Cristiano Ronaldo Tidaklah Cukup

Cristiano Ronaldo saat merayakan gol yang ia cetak ke gawang Al Feiha di Liga Arab Saudi, Rabu (28/8/2024). (Instagram @alnassr)

Kini, eks pemain Manchester United itu sudah membuat 7 gol bagi Al Nassr.

Ia merangkak naik mendekati beberapa pemain yang masih mengunggulinya di daftar top skor Liga Arab Saudi.

Ronaldo tertinggal satu gol saja dari Karim Benzema yang menempati peringkat kedua.

Benzema sendiri mengoleksi 8 gol bersama Al Ittihad.

Saingan utama Cristiano Ronaldo sekiranya bukan Karim Benzema.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini