News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Lima Destinasi Wisata Paling Mengerikan di Dunia: Pulau Boneka yang Angker hingga "Lubang Neraka"

Editor: Malvyandie Haryadi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Lubang neraka di Turkmenistan.

2. Pulau yang dipenuhi dengan flesh-melting snakes


Cyclix.com

Terdapat sebuah larangan untuk mengunjungi Brazil khususnya Ilha da Queimada Grande.

Hal tersebut karena pulau yang terletak pada 33 km dari negara bagian Sao Paulo yang dipenuhi dengan ular berbisa.

Pulau ular, seperti biasanya pulau ini disebut, adalah rumah bagi sekitar 4000 ular berbisa insularis bothrops, yang juga dikenal sebagai Lanceheads emas.

Sebuah spesies ular terancam punah yang terperangkap di pulau tersebut ketika naiknya permukaan air laut dan menutupi tanah yang terhubung langsung ke daratan.

Angkatan laut Brazil menutup pulau ini pada tahun 1920 untuk melindungi ular dari manusia dan manusia dari ular yang mematikan.

The Golden Lancehead dapat tumbuh sepanjang lebih dari setengah meter dan memiliki racun yang bertindak cepat untuk melelehkan daging manusia.

Menurut beberapa perkiraan, setidaknya terdapat satu ekor ular pada setiap satu meter persegi pulau ini.

"Racun ini menyebabkan beberapa gejala yang meliputi gagal ginjal,nerkosis jaringan otot, pendarahan otak dan pendarahan usus. Benar-benar sesuatu yang mengerikan. " jelas Smriti Lyer.

3. Sebuah Candi yang dihuni oleh ribuan tikus hitam


Knowpedia.com

Sebuah tujuan wisata religi, Karni Mata Temple di India adalah sebuah candi yang dihomati namun agak menjijikkan.

Hal tersebut karena candi Hindu terkenal tersebut dipenuhi dengan ribuan tikus.

Candi tikus ini berada jauh di gurun Rajasthan Thar merupakan rumah dari sekitar 20.000 ekor tikus hitam yang bebas berkeliaran di tempat beribadah tersebut.

Ribuan peziaran agama, serta wisatawan penasaran dan mengunjungi candi ini setiap tahun, berlomba-lomba untuk mencari berkah suci dari tikus ini.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini