TRIBUNNEWS.COM - Transportasi udara memang kerap menjadi alternatif pilihan.
Salah satu alasannya adalah karena pesawat dianggap lebih hemat waktu.
Tapi tahukah kamu mengenai seluk-beluk pesawat yang kamu tumpangi?
Salah satu yang kerap menjadi perdebatan adalah pesawat jenis boeing dan airbus.
Keduanya memiliki perbedaan yang signifikan loh.
Kira-kira apa saja perbedaannya?
1. Bentuk moncong
Pesawat boeing memiliki bentuk moncong depan yang lebih runcing.
BERITA REKOMENDASI
Sementara pesawat airbus memiliki bentuk moncong yang lebih bulat.