(TribunTravel.com/Nurul Intaniar)
TRIBUNNEWS.COM - Kini solo traveling sudah umum dilakukan ketika tidak bisa mengumpulkan waktu tepat dengan teman-teman.
Sensasi solo traveling tidak bisa di pungkiri, pasti jauh lebih menyenangkan.
Solo traveling akan membuatmu membuka pandangan terhadap dunia yang lebih luas.
Pemilihan destinasi traveling juga perpengaruh terhadap sensasi traveling.
Kamu bisa memilih destinasi yang memiliki ragam wisata dan tetap aman dikunjungi ketika solo traveling.
TribunTravel akan membagikan rekomendasi lima kota yang cocok dikunjungi saat solo traveling.
1. Malang
VIDEO: Detik-detik Mobil Brio Merah Masuk Jurang, Sempat Tabrak Pembatan Jalan - Tribunpekanbaru.com
Detik-detik TKP Kasus Subang Digaris Polisi, Sempat Ada 2 Wanita Cengengesan Intip Lokasi Pembunuhan
Malang merupakan kota yang sering dikunjungi para wisatawan karena memiliki udara yang sejuk di setiap objek wisata.
Selain itu, Kota Malang juga merupakan kota yang aman dikunjungi sendiri.